Sariwati . (2020). HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM MELAKSANAAN PENCEGAHAN DEKUBITUS DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT ISLAM BANJARMASIN. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
1. cover.pdf

Download (49kB)
[img] Text
2. BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (944kB)
[img] Text
3. BAB 1.pdf

Download (321kB)
[img] Text
4. BAB 2.pdf

Download (450kB)
[img] Text
5. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (533kB)
[img] Text
6. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (411kB)
[img] Text
7. BAB 5.pdf

Download (283kB)
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (229kB)
[img] Text
9. lampiran sari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
10. manuskrip.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (469kB)

Abstrak

Latar Belakang : Beban kerja perawat adalah seluruh kegiatan atau aktivitas yang dilakukan oleh seorang perawat selama bertugas di suatu unit pelayanan keperawatan. Beban kerja meliputi beban kerja fisik maupun mental, beban kerja yang terlalu berat atau kemampuan fisik yang terlalu lemah dapat mengakibatkan seorang pekerja menderita gangguan atau penyakit akibat kerja, salah satu yang berpengaruh dari beban kerja adalah kinerja perawat. Kinerja merupakan keberhasilan dalam menyelsaikan tugas atau memenuhi target yang ditetapkan,hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai seorang perawat dalam melaksanaka tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan kepadanya. Tujuan : Dari penelitian adalah untuk menganalisis hubungan beban kerja dengan kinerja perawat dalam melaksanakan pencegahan dekubitus di ruang rawat inap Rumah Sakit Islam Banjarmasin tahun 2019. Desain penelitian : Desain penelitian ini adalah menggunakan Cross sectional. Populasi, sampel, sampling : populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perawat di rawat inap Rumah Sakit Islam Banjarmasin yang berjumlah 74 orang, sedangkan sampel terdiri dari 62 orang responden dengan menggunakan kriteria inklusi dan eksklusi. Sedangkan metode yang digunakan adalah dengan metode simple random sampling. Hasil Penelitian : Hasil penelitian tingkat beban kerja perawat katagori ringan (90,3%), dengan tingkat kinerja perawat katagori baik (90,3%). Data analisis dengan menggunakan rumus umum sparman rank (rho) didapatkan nilai korelasi ( r ) = -0,446 dan nilai P value (0,000) < α (0,05) yang artinya berkorelasi atau ada hubungan. Kesimpulan : Ada hubungan antara beban kerja dan kinerja dalam melaksanakan pencegahan dekubitus diruang rawat Inap Rumah Sakit Islam Banjarmasin tahun 2019. Kata kunci : Beban kerja, kinerja, pencegahan dekubitus

Jenis Artikel: Skripsi
Pembimbing: Yustan Azidin, Alfian Mauricefle
Tema: Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 08 Feb 2021 02:21
Last Modified: 08 Feb 2021 02:21
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/1373

Actions (login required)

View Item View Item