Sejati, Mitra . (2020). Penerapan Pendidikan Kesehatan Terhadap Tingkat Pengetahuan Pasien Lansia Dengan Penderita Hipertensi Di Puskesmas Teluk Tiram Banjarmasin. KTI (Karya Tulis Ilmiah), Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.
![]() |
Text
Cover.pdf Download (113kB) |
![]() |
Text
Bagian depan.pdf Restricted to Repository staff only Download (564kB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Download (176kB) |
![]() |
Text
BAB 2.pdf Download (714kB) |
![]() |
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (100kB) |
![]() |
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (218kB) |
![]() |
Text
BAB 5.pdf Download (5kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (89kB) |
Abstrak
Hipertensi merupakan keadaan peningkatan tekanan darah diatas normal. Ditandai dengan gejala sakit kepala, jantung berdebar-debar, mudah lelah, penglihatan kabur. Ketidaktahuan pasien merupakan kurang pengetahuan oleh individu atau kelompok terhadap kumpulan informasi yang dimiliki oleh seseorang, kelompok atau budaya tertentu. Pasien dengan kurang pengetahuan perlu diberikan promosi kesehatan yaitu dengan cara pendidikan kesehatan. Pendidikan kesehatan dilakukan agar dapat meningkatkan pengetahuan pasien tentang pemeliharaan dan peningkataan kesehatan dirinya sendiri, keluargaya maupun masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis sejauh mana tingkat pengetahuan pasien terkait hipertensi yang meliputi pengertian hipertensi,tanda dan gejala, penyebab, komplikasi dan pencegahannya. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan studi kasus, subyek dalam penelitian ini adalah salah satu lansia di Puskemas Teluk Tiram Banjarmasin. Kriteria subyek pasien mampu memahami dan menjelaskan serta pengetahuan pasien meningkat. Penerepan pendidikan kesehatan dilakukan pada bulan februari 2019. Tehnik pengumpulan data yang digunakan menggunakan kusioner untuk mengetahui sejauh mana tingkat pengetahuan pasien terhadap hipertensi, sebelum dan sesudah pendidikan kesehatan. Setelah melakukan intervensi pendidikan kesehatan didapatkan perubahan peningkatan pengetahuan pasien mampu menjelaskan pengertian hipertensi,tanda dan gejala, penyebab, komplikasi dan pencegahannya Kata Kunci : Hipertensi, Pengetahuan, Pendidikan Kesehatan
Jenis Artikel: | KTI (Karya Tulis Ilmiah) |
---|---|
Pembimbing: | Yustan Azidin, Lukman Harun |
Tema: | Gerontik Keperawatan |
Program Studi: | Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan Kelas Reguler |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 13 Jul 2021 06:15 |
Last Modified: | 13 Jul 2021 06:15 |
URI: | http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/1705 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |