Ariana, Nisa . (2021). HUBUNGAN STIMULASI BERMAIN OLEH IBU DENGA PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK USIA PRASEKOLA SELAMA PANDEMI COVID-19 DI TK KARTIKA KECAMATAN BELAWANG KABUPATEN BATOLA 2021. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.
![]() |
Text
1. COVER (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Download (213kB) |
![]() |
Text
2. BAGIAN DEPAN (Nisa Ariana-1714201110035).pdf Restricted to Repository staff only Download (998kB) |
![]() |
Text
3. BAB 1 (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Download (353kB) |
![]() |
Text
4. BAB 2 (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Download (766kB) |
![]() |
Text
5. BAB 3 (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Restricted to Repository staff only Download (517kB) |
![]() |
Text
6. BAB 4 (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Restricted to Repository staff only Download (387kB) |
![]() |
Text
7. BAB 5 (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Download (191kB) |
![]() |
Text
8. DAFTAR PUSTAKA (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Download (427kB) |
![]() |
Text
9. MANUSKRIP (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Restricted to Repository staff only Download (498kB) |
![]() |
Text
10. LAMPIRAN (NISA ARIANA-1714201110035).pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstrak
Anak usia prasekolah adalah usia yang sangat penting, Pada usia prasekolah, stimulasi/rangsangan ibu terhadap anak sangat penting untuk tumbuh kembangnya, selama pandemi saat ini orang tua harus bisa beradaptasi dengan keadaan yang menyertai belajar di rumah, jika dibiarkan begitu saja akan berdampak pada perkembangan kognitif anak, bermain sambil berhitung salah satu upaya dalam meningkatkan kemampuan kognitif anak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan stimulasi bermain oleh ibu dengan perkembangan kognitif anak usia prasekolah selama pandemi covid-19 di Tk Kartika Belawang Kabupaten Batola. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif korelatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam peneltian ini adalah seluruh ibu dengan anak yang bersekolah di TK Kartika Sungai Seluang Pasar Belawang Kabupaten Batola yang berjumlah 53 orang dengan jumlah sampel 33 orang yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi dengan teknik Porpusive Sampling (Non Probability Sampling). Analisis data menggunakan menggunakan analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji Spearman Rank. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar Stimulasi bermain oleh ibu terhadap perkembangan kognitif anak usia prasekolah selama masa pandemi covid-19 kategori baik berjumlah 16 orang (48,5%) dan Perkembangan kognitif anak usia prasekolah kategori berkembang sangat baik yaitu berjumlah 23 orang (69,7%). Berdasarkan hasil analisis ada hubungan antara stimulasi bermain oleh ibu dengan perkembangan kognitif anak usia prasekolah selama masa pandemi covid-19 di Tk Kartika Belawang Kabupaten Batola dengan nilai P Value = 0,000 (P<0,05), dengan Correlation Coefficient Spearman’s rho = 0,590 (tingkat hubungan kuat). Pentingnya stimulasi dapat meningkatkan perkembangan kognitif dan selalu memberikan motivasi dan apresiasi untuk meningkatkan kepercayaan diri pada anak. Kata Kunci : Stimulasi ibu, Berhitung, Perkembangan Kognitif.
Jenis Artikel: | Skripsi |
---|---|
Pembimbing: | Mariani, Evy Noorhasanah |
Tema: | Keperawatan Pediatri |
Program Studi: | Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 17 Sep 2021 02:05 |
Last Modified: | 17 Sep 2021 02:05 |
URI: | http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/1806 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |