Melaty, Erla Sekar . (2021). KORELASI ANTARA PENDIDIKAN KELUARGA DENGAN KECENDERUNGAN PENYALAHGUNAAN NAPZA PADA REMAJA DI KELURAHAN CEMPAKA KOTA BANJARBARU. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
1.1 COVER.pdf

Download (35kB)
[img] Text
1.2 LAMPIRAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (443kB)
[img] Text
1.3 BAB 1.pdf

Download (148kB)
[img] Text
1.4 BAB 2.pdf

Download (311kB)
[img] Text
1.5 BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[img] Text
1.6 BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB)
[img] Text
1.7 BAB 5.pdf

Download (19kB)
[img] Text
1.8 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (129kB)
[img] Text
1.9 LAMPIRAN BELAKANG.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
2.1 MANUSKRIP - Erla.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (831kB)

Abstrak

Latar Belakang : Salah satu konflik yang paling besar terjadi dikalangan usia remaja adalah penyalahgunaan “Narkoba”, yang diantaranya Narkotika, Psikotropika dan Zatzat adiktif lainnya (Napza). Penyalahgunaan atau ketergantungan Napza dari tahun ketahun semakin meningkat, sementara fenomena Napza itu sendiri. Penyalahgunaan Napza pada usia remaja dapat mengakibatkan terganggunya fungsi otak dan perkembangan moral pemakainya, intoksitasi (keracunan), overdosis (OD) yang dapat menyebabkan kematian karena terhentinya pernapasan dan perkembangan otak, gangguan prilaku (mental sosial), gangguan kesehatan, menurunnya nilai-nilai, serta masalah ekonomi dan hukum. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi yang signifikan antara pendidikan keluarga dengan kecenderungan penyalahgunaan napza pada remaja di Kelurahan Cempaka Kota Banjarbaru. Metode : Desain penelitian ini adalah bersifat analitik dengan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah 1.700 orang remaja berusia 15-20 tahun yang ada di kelurahan Cempaka kota Banjarbaru di 44 RT. Pengambilan sampel di lakukan secara stratifed random sampling sebanyak 141 orang yang dijadikan sampel. Teknik sampling ini termasuk jenis non probability dan metode pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. Hasil : Pendidikan keluarga pada remaja di kelurahan Cempaka kota Banjarbaru pada tahun 2021 sebagian besar kurang kondusif yaitu dengan presentase 45,2%. Kecenderungan penyalahgunaan Napza pada remaja di kelurahan Cempaka kota Banjarbaru tahun 2021 dapat diketahui bahwa seba-gian besar dalam katagori sedang yaitu dengan presentase 81,7%. Ada Korelasi signifikan pendidikan keluarga dengan kecenderungan penyalahgunaan napza pada remaja di kelurahan Cempaka kota Banjarbaru tahun 2021. Kata Kunci : Pendidikan Keluarga, Napza, Penyalahgunaan Refrensi : 2010-2020

Jenis Artikel: Skripsi
Pembimbing: M.Syafwani, Wahyudin
Tema: Keperawatan
Pendidikan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 05 Oct 2021 01:28
Last Modified: 05 Oct 2021 01:28
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/1858

Actions (login required)

View Item View Item