Apriliani, Riska Nor . (2022). HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG COVID-19 DENGAN SIKAP KADER POSYANDU TERHADAP PENCEGAHAN COVID-19 DI WILAYAH PUSKESMAS PARINGIN SELATAN KABUPATEN BALANGAN. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
a. cover.pdf

Download (168kB)
[img] Text
b. bagian depan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (611kB)
[img] Text
c. Bab 1.pdf

Download (170kB)
[img] Text
d. Bab 2.pdf

Download (508kB)
[img] Text
e. Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[img] Text
f. Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (385kB)
[img] Text
g. Bab 5.pdf

Download (115kB)
[img] Text
h. Daftar Pustaka.pdf

Download (260kB)
[img] Text
i. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text
j. Manuskrip.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (615kB)

Abstrak

Upaya untuk memutusan mata rantai penyebaran Covid-19 memerlukan pemahaman dan pengetahuan serta sikap yang baik dari seluruh elemen termasuk kader kesehatan dikarenakan tindakan protokol kesehatan yang ditetapkan tidak akan berjalan sebelum kader kesehatan dibekali dengan pengetahuan dan sikap dalam pelaksanaan.Pengetahuan dan sikap kader kesehatan tentang Covid-19 sangat diperlukan sebagai dasar dalam menunjukan pencegahan Covid-19. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dan sikap kader posyandu terhadap pencegahan Covid-19 di Wilayah Puskesmas Paringin Selatan Kabupaten Balangan. dengan metode desain penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah desain penelitian analitik dengan rancangan desain Cross Sectional. Dengan hasil penelitian yang dilakukan bahwa ada hubungan antara pengetahuan dan sikap kader posyandu terhadap pencegahan Covid-19 di Wilayah Puskesmas Paringin Selatan Kabupaten Balangan dengan hasil analisis data menggunakan uji rank Spearman menunjukkan bahwa pada pengetahuan dengan sikap kader posyandu didapatkan nilai signifkansi (Sig. 2-tailed) = 0,000 < α = 0,05, dengan koefesien sebesar 0,572 atau kolerasi kuat. Serta angka kolerasi pada hasil analisis diatas bernilai positif dengan jenis hubungan bersifat searah, demikian dapat diartikan bahwa semakin baik pengetahuan kader maka semakin baik pula sikap kader posyandu terhadap pencegahan Covid-19 di Wilayah Puskesmas Paringin Selatan Kabupaten Balangan. Kata Kunci : Pengetahuan, Covid-19, Sikap, Kader Posyandu, Pencegahan Covid-19 Daftar Rujukan : 71 (2008-2021)

Jenis Artikel: Skripsi
Pembimbing: Julianto, Izma Daud
Tema: Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 04 Oct 2022 02:39
Last Modified: 04 Oct 2022 02:39
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/2539

Actions (login required)

View Item View Item