Noviriana, Arika . (2022). ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK FEBRIS DENGAN PENERAPAN INTERVENSI KOMPRES HANGAT DI RUANG AL-HAITAM RUMAH SAKIT ISLAM BANJARMASIN. KIAP (Karya Ilmiah Akhir Profesi Ners), Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (35kB)
[img] Text
2. BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (427kB)
[img] Text
3. BAB I.pdf

Download (143kB)
[img] Text
4. BAB II.pdf

Download (302kB)
[img] Text
5. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (23kB)
[img] Text
6. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (301kB)
[img] Text
7. BAB V.pdf

Download (118kB)
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[img] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstrak

Febris adalah proses alami tubuh untuk melawan infeksi yang masuk ke dalam tubuh ketika suhu meningkat melebihi dari suhu tubuh normal (>37,5°C). Disebabkan oleh infeksi (bakteri, virus, jamu atau parasit), penyakit autoimun, keganasan, ataupun obat – obatan. Data kasus di Rumah Sakit Islam Banjarmasin ruang Al-Haitam dengan prevelensi kasus tertinggi yaitu febris sebanyak 16 kasus yang terbagi dalam 3 bulan terakhir pada tahun 2021-2022. Tujuan dari studi kasus ini adalah mengaanalisis asuhan keperawatan pada anak febris dengan penerapan intervensi kompres hangat. Kompres hangat diberikan untuk pasien yang mengalami peningkatan suhu tubuh dengan cara memperlebar pembuluh darah, selain itu juga memberi tambahan nutrisi dan oksigen untuk sel dan membuang sampah – sampah tubuh, meningkatkan suplai darah ke area – area tubuh, mempercepat penyembuhan, serta dapat menyejukkan. Studi kasus yang dilakukan pada An. Q 3 tahun 6 bulan dengan keluhan utama demam tinggi mencapai 40°C, saat pengkajian pasien masih demam 38,3°C sehingga dilakukan perawatan kompres hangat. Evaluasi dari 3 hari implementasi, penurunan suhu tubuh sebelum dan sesudah tindakan perawatan kompres hangat pada 3 Januari 2022 ialah 38,3°C menjadi 38°C, pada 4 Januari 2022 ialah 37,8°C menjadi 37,6°C, pada 5 Januari 2022 ialah 37,3°C menjadi 36,9°C. Berdasarkan data tersebut perawatan kompres hangat efektif menurunkan suhu tubuh anak, sehingga diharapkan metode ini bisa dilakukan oleh tenaga kesehatan dan orangtua anak. Kata kunci : Febris, Kompres Hangat Daftar Rujukan : 31 (2010-2022)

Jenis Artikel: KIAP (Karya Ilmiah Akhir Profesi Ners)
Pembimbing: Mariani, Milasari
Tema: Keperawatan
Pediatri
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > Program Profesi Ners
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 24 Nov 2022 03:05
Last Modified: 24 Nov 2022 03:05
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/2764

Actions (login required)

View Item View Item