Riani, Lina . (2022). PENERAPAN TEKNIK RELAKSASI NAPAS DALAM UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA KELUARGA DENGAN HIPERTENSI DI PUSKESMAS PEKAUMAN BANJARMASIN. KTI (Karya Tulis Ilmiah), Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
1. COVER LINA.pdf

Download (23kB)
[img] Text
2. BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (820kB)
[img] Text
3. BAB 1.pdf

Download (131kB)
[img] Text
4. BAB 2.pdf

Download (444kB)
[img] Text
5. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29kB)
[img] Text
6. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (499kB)
[img] Text
7. BAB 5.pdf

Download (10kB)
[img] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (115kB)
[img] Text
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
MANUSKRIP KANAN KIRI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (367kB)

Abstrak

Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan diastolik lebih dari 90 mmHg.menurut data WHO tahun 2015 menunjukkan 1,13 milyar penduduk di dunia menderita hipertensi dan Berdasarkan data profil dinas Kesehatan kota Banjarmasin Jumlah kasus hipertens pada tahun 2019-2021 menduduki peringkat pertama dengan jumah kasus 78.503 orang. peran perawat mengajarkan pengobatan non farmakologis yang bertujuan untuk membantu penurunan tekanan darah salah satunya adalah Teknik relaksasi napas dalam. Tujuan penelitian ini adalah untuk menurunkan tekanan darah Sistolik dan Diastolik di puskesmas pekauman banjarmasin. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan studi kasus. Subyek dalam penelitian ini adalah satu orang pasien hipertensi di Puskesmas Pekauman. Kriteria subyek keluarga yang mengalami hipertensi, keluarga tidak mengalami gangguan pendengaran, keluarga yang berdomisili diwilayah puskesmas pekauman banjarmasin, belum pernah mendapatkan terapi relaksasi nafas dalam sebelumnya. Penerapan Relaksasi nafas dalam dilakukan pada bulan April 2022. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi. Hasil yang didapatkan setelah 6 hari berturut-turut dengan waktu 15 menit pada Ny. A yaitu rata-rata tekanan darah sistolik 141,66 mmHg setelah diberikan teknik relaksasi nafas dalam yaitu rata-rata 125 mmHg dan rata-rata tekanan darah diastolik 93,33 mmHg setelah diberikan teknik relaksasi nafas dalam yaitu rata-rata 88,33 mmHg. Dari hasil tersebut dapat dilihat terjadi penurunan tekanan darah responden setelah diberikan teknik relaksasi nafas dalam, yaitu dengan selisih tekanan darah sistolik sebesar 16,66 mmHg dan tekanan darah diastolik 5 mmHg. Kata Kunci : Hipertensi, Teknik Relaksasi Nafas Dalam

Jenis Artikel: KTI (Karya Tulis Ilmiah)
Pembimbing: Noor Amaliah, Yustan Azidin
Tema: Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan Kelas Reguler
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 07 Dec 2022 03:36
Last Modified: 07 Dec 2022 03:36
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/2821

Actions (login required)

View Item View Item