Irawan Indera Wiranata . (2023). HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN SELF EFFICACY TERHADAP PASIEN LANSIA HIPERTENSI DI PUSKESMAS ANGKINANG KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
COVER.pdf

Download (68kB)
[img] Text
BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (744kB)
[img] Text
BAB I .pdf

Download (264kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (339kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (311kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (363kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (169kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (199kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstrak

LATAR BELAKANG: Dukungan keluarga sangat penting diberikan kepada pasien hipertensi, dimana dukungan keluarga sendiri diartikan sebagai kesiapan keluarga memberikan bantuan yang meliputi aspek dukungan emosional, dukungan instrumental, dukungan informatif dan dukungan penghargaan. Salah satu Dukungan instrumental bentuk finansial seperti keuangan, perlengkapan, alat serta ketersedian keluarga untuk menemani pasien pergi ke fasilitas pelayanan kesehatan. jumlah penderita hipertensi yang paling banyak dialami perempuan daripada laki-laki. Penderita hipertensi di Puskesmas Angkinang sebanyak 1722 jiwa. TUJUAN: mengetahui Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Self Efficacy terhadap Pasien Lansia Hipertensi Di Puskesmas Angkinang Kabupaten Hulu Sungai Selatan. METODE : Desain penelitian menggunakan simple random sampling. Populasi pasien lansia hipertensi yang datang berobat ke puskesmas dan sampel diambil berjumlah 84 orang. Analisis data menggunakan Jenis Penelitian ini yang digunakan adalah penelitian analitik asosiatif dengan menggunakan desain cross sectional. HASIL: Hasil analisis data menggunakan Spearman Rank didapatkan nilai significancy 0,000 < 0,05, maka Ha diterima dan H0 ditolak yang artinya ada hubungan antara dukungan keluarga dengan self efficacy pengobatan pada pasien lansia Hipertensi di wilayah kerja UPT Puskesmas Angkinang Kabupaten Hulu sungai Selatan. KESIMPULAN: Ada hubungan antara dukungan keluarga dengan self efficacy terhadap pasien lansia Hipertensi di wilayah kerja UPT Puskesmas Puskesmas Angkinang Kabupaten Hulu Sungai Selatan. Kata kunci: Dukungan Self Efficacy, Lansia, Hipertensi Daftar Rujukan: 63 (2017-2021)

Jenis Artikel: Skripsi
Pembimbing: Roly Marwan Mathuridy, Hiryadi
Tema: Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 13 Sep 2023 06:50
Last Modified: 13 Sep 2023 06:50
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/3438

Actions (login required)

View Item View Item