Noor Khaliza . (2024). PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG PENYALAHGUNAAN NAPZA DI SMA NEGERI 10 BANJARMASIN. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
COVER.pdf

Download (48kB)
[img] Text
BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (316kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (438kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (508kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (563kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (292kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (420kB)
[img] Text
LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
MANUSKRIP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (480kB)

Abstrak

Angka kejadian penyalahgunaan NAPZA semakin hari semakin meningkat, salah satunya remaja yang mudah terpengaruh dalam penyalahgunaan NAPZA. Penyalahgunaan NAPZA terjadi karena memiliki tingkat pengetahuan dan sikap yang kurang dalam menangani hal tersebut sehingga bila tidak ditangani maka bisa terjadi ketergantungan sampai dengan kematian. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan terhadap tingkat pengetahuan dan sikap remaja tentang penyalahgunaan NAPZA di SMA Negeri 10 Banjarmasin. Penelitian ini bersifat PreExperimental dengan pendekatan One Group Pretest-Posttest Design dengan intervensi pemberian pendidikan kesehatan. Jumlah responden sebanyak 50 orang yang diambil menggunakan teknik Purposive Sampling. Analisis yang digunakan adalah uji statistik Wilcoxon test. Hasil dari penelitian pada tingkat pengetahuan dan sikap sebelum dan sesudah sama-saam didapatkan nilai p-value 0,000 < α 0,05 dengan kata lain ada pengaruh pendidikan kesehatan terhadap tingkat pengetahuan dan sikap remaja tentang penyalahhgunaan NAPZA di SMA Negeri 10 Banjarmasin. Diharapkan dengan hasil penelitian ini mampu menjadi dasar yang baik dan bermanfaat bagi remaja dalam menghadapi bahayanya penyalahgunaan NAPZA dan bagi sekolah diharapkan bisa memberikan sosialisasi secara berkala dan pemberian pengetahuan tentang penyalahgunaan NAPZA. Kata kunci: Pendidikan Kesehatan, Pengetahuan, Penyalahgunaan NAPZA, Sikap Daftar Rujukan: 52 rujukan (2016-2024)

Jenis Artikel: Skripsi
Pembimbing: M. Syafwani, Dr. Suroto
Tema: Farmakologi dan Obat-obatan
Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: admin perpus umbjm
Date Deposited: 19 Dec 2024 06:48
Last Modified: 19 Dec 2024 06:48
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/3999

Actions (login required)

View Item View Item