Nur Khairina Zulfah . (2024). ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN VERTIGO DENGAN PENERAPAN INTERVENSI RELAKSASI NAPAS DALAM DAN TERAPI BRANDT DAROFF DI RUANG ALEXANDRI 3 RSUD dr. H. MOCH. ANSARI SALEH BANJARMASIN. KIAP (Karya Ilmiah Akhir Profesi Ners), Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.

[img] Text
COVER.pdf

Download (162kB)
[img] Text
BAGIAN DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (302kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (759kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (299kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (642kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (159kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (272kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
MANUSKRIP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (379kB)

Abstrak

Vertigo adalah suatu gejala atau perasaan dimana seseorang atau benda di sekitarnya seolah-olah sedang bergerak atau berputar, yang biasanya disertai dengan mual dan kehilangan keseimbangan. Intervensi yang dapat dilakukan untuk mengatasi nyeri dan masalah keseimbangan yang ditimbulkan dari vertigo adalah dengan relaksasi napas dalam dan terapi brandt daroff. Studi kasus dilakukan pada Ny. J, umur pasien 56 tahun, dengan keluhan utama nyeri, pasien mengatakan badannya lemes, mengeluhkan merasa pusing dan badannya gemetar. Pasien memiliki riwayat hipertensi dan vertigo sehingga dilakukan intervensi relaksasi napas dalam dan terapi brandt daroff selama 3 hari. Evaluasi hasil yang didapatkan setelah melakukan tindakan terapi metode relaksasi napas dalam kombinasi terapi brandt daroff didapatkan hasil bahwa terapi yang diberikan efektif dengan hasil skala nyeri berkurang dari skala 5 menjadi skala 4, dan nilai risiko jatuh berkurang dari skor 55 menjadi skor 40 setelah dilakukan terapi selama 3 hari. Kata kunci : vertigo, nyeri, relaksasi napas dalam, terapi brandt daroff. Daftar Rujukan : 23 (2016-2023)

Jenis Artikel: KIAP (Karya Ilmiah Akhir Profesi Ners)
Pembimbing: Linda, Uni Afriyanti
Tema: Keperawatan
Program Studi: Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > Program Profesi Ners
Depositing User: admin perpus umbjm
Date Deposited: 24 Apr 2025 03:01
Last Modified: 24 Apr 2025 03:01
URI: http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/4106

Actions (login required)

View Item View Item