MAULITA, FRINNA TRI . (2019). GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN EFUSI PERIKARDIUM PADA KLIEN TN.A DI RUANG TULIP 2C RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ULIN BANJARMASIN. KTI (Karya Tulis Ilmiah), Universitas Muhammadiyah Banjarmasin.
![]() |
Text
A. COVER.pdf Download (13kB) |
![]() |
Text
B. BAGIAN DEPAN.pdf Download (203kB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Download (25kB) |
![]() |
Text
BAB 2.pdf Download (188kB) |
![]() |
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (76kB) |
![]() |
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (311kB) |
![]() |
Text
BAB 5.pdf Download (28kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (17kB) |
![]() |
Text
Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (364kB) |
Abstrak
Abstrak Efusi perikardium adalah terkumpulnya cairan pada lapisan perikardium melebihi 100 ml yang mana hampir disebabkan/berdampingan dengan perikarditis. Efusi dapat mengganggu hemodinamik, yang berakibat terjadinya syok kardiogenik/temponade jantung. Dari hasil penelitian yang didapat di lapangan, klien dengan efusi perikardium dengan komplikasi, dimana klien mengeluh nyeri, sesak, mengigil, badan bengkak, mudah lelah, dan tidak tau akan penyakitnya sehingga masalah yang muncul, nyeri akut dan klien dilakukan pengkajian nyeri secara komprehensif, melakukan terapi non farmakologi dan kolaborasi. Hambatan pertukaran gas klien dilakukan pemberian O2 dan pengaturan posisi. Kelebihan volume cairan, klien dilakukan pemeriksaan pitting edema, keadaan umum, mencatat intake output. Intoleransi aktivitas klien diberikan O2 sesuai intruksi membatasi aktivitas. Defisit pengetahuan tentang proses klien diberikan penjelasan lengkap terkait penyakit, tanda, gejala, dan klien selalu diberikan informasi terkait kondisi. Tujuan: semua intervensi untuk mengurangi keluhan klien dan untuk kesebuhan klien. Metode: karya tulis ilmiah ini menggunakan metode deskriptif dengan jumlah klien 1 orang dengan kasus efusi perikardium. Pengumpulan data dilakukan menggunakan observasi, wawancara dan pengkajian yang dilakukan di RSUD Ulin Banjarmasin. Hasil penelitian : setelah dilakukan tindakan keperawatan didapatkan hasil masalah nyeri akut belum teratasi, hambatan pertukaran gas teratasi, ketidakefektifan termoregulasi teratasi, kelebihan volume cairan belum teratasi, intoleransi aktivitas teratasi sebagian, defisit pengetahuan tentang proses penyakit teratasi. Kesimpulan penerapan intervensi dengan maksimal dapat membantu keadaan klien membaik. Kata kunci : efusi perikardium, nyeri, temponade jantung.
Jenis Artikel: | KTI (Karya Tulis Ilmiah) |
---|---|
Pembimbing: | Solikin, Noor Khalillati, Noorminawati |
Tema: | Keperawatan |
Program Studi: | Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan Kelas Reguler |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 18 Sep 2019 01:47 |
Last Modified: | 18 Sep 2019 01:47 |
URI: | http://eprints.umbjm.ac.id/id/eprint/972 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |